PT Kereta Api Indonesia (Persero) memberikan diskon hingga 20 persen dan harga tiket super murah dalam program promosi spesial bertajuk “Ramadan Festive”. Manager Humas KAI Daop 8 Surabaya, Luqman Arif menjelaskan program promo disajikan untuk masyarakat untuk mudik dan balik lebaran.
Mahasiswa Widya Gama Malang Protes Rencana Penebangan Pohon
Puluhan mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Widya Gama Malang melakukan aksi memasang pita hitam dan rangkaian bunga mawar di sejumlah pohon sepanjang Jalan Sukarno-Hatta Kota Malang.
Oase Bagi Santri Difabel di Malang Menyelami Al-Quran
Islamic Disability Center mengasuh 80 santri difabel di Malang untuk belajar membaca dan menghafal Al-Quran
Belum Ada Kuota Tambahan Mudik Gratis 2025 untuk Warga Kota Malang
Pemkot Malang tidak mengalokasikan anggaran untuk program mudik gratis pada APBD 2025
Tujuh Mahasiswa Asal AS Belajar Filosofi Jaranan di Malang
DeMalang.ID - Suara alunan gamelan dan hentakan kendang terdengar dari gedung Dewan Kesenian Malang (DKM) di jalan Mojopahit, Kota Malang, Jawa Timur. Warga meriung menikmati pertunjukan tradisional yang digelar pada Senin, 10 Maret 2025. Tujuh mahasiswa dari Amerika Serikat tampak berbaur bersama warga melihat kesenian Jaranan dan Reog Ponorogo. Tidak hanya jadi...
Telaga Polaman, Jejak Langkah Hayam Wuruk di Malang Raya
DeMalang.ID - Status Lawang sebagai salah satu pusat peradaban masa lalu menjadikan wilayah di Malang bagian utara tersebut memiliki banyak peninggalan sejarah. Salah satunya adalah Telaga Polaman. Telaga Polaman terletak tak jauh dari jalan raya Malang-Surabaya. Sumber dan kolam air yang berada di Desa Kalirejo, Kecamatan Lawang, Kabupaten Malang ini...
Diluncurkan Kereta Api Gajayana Bercorak Kartun Lebaran
Kereta api Gajayana relasi Malang-Gambir hadir dengan livery atau corak tematik kartun Ramadan dan Idul Fitri. Badan kereta dibalut livery kartun lucu dan segar bertema "Bersama KAI Menyambung Silaturahmi".
3 Warung Bakso Mercon di Malang Cocok untuk Penikmat Pedas
Warung bakso mercon di Malang ini siap membakar lidah para penghobi makanan pedas
Bermain dan Ngabuburit di Sanggar Dongeng Kepompong
Ngabuburit sambil bermain? Tak ada salahnya mampir di Sanggar Dongeng Kepompong Nusantara, Jalan Duku RT 1 RW 1 Desa Talangsuko, Kecamatan Turen, Kota Malang. Di sini, sekitar 50-an anak bermain aneka permainan tradisional yang jarang dimainkan anak-anak masa kini.
Bursa Transfer Paruh Musim, Unggul FC Lepas Tiga Pemain
DeMalang.ID – Unggul FC memnfaatkan bursa transfer paruh musim Liga Futsal Profesional Indonesia 2024/2025 untuk merombak komposisi tim mereka. Klub futsal profesional asal Malang ini melepas tiga pemain mereka pada momen tersebut. Tak tanggung-tanggung, ada tiga pemain yang dilepas Unggul FC kali ini. Salah satunya adalah Guilherme Rosatto, pemain asing...