Kemajuan teknologi berbasis Artificial Intelligence (AI) atau kecerdasan buatan muncul memicu kontroversi tentang Hak Kekayaan Intelektual (HKI). Seperti OpenAI yang menawarkan fitur pengguna GPT-40 yang menghasilkan gambar gaya artisitik. Salah satunya, animasi kartun khas Studio Ghibli Jepang.
[SALAH] Pasangan Remaja Berfoto di Kebun Ganja
Informasi yang menyesatkan. Faktanya, gambar hasil olahan kecerdasan buata atau AI. Sedangkan latar gunung identik dengan Gunung Sindoro dan Sumbing, bukan Gunung Bromo seperti klaim pengunggah gambar.
Dewan Pers Meluncurkan Pedoman Penggunaan Kecerdesan Buatan dalam Karya Jurnalistik
Dewan Pers meluncurkan pedoman penggunaan kecerdasan buatan atau artificial intelligence (AI) untuk produksi karya jurnalistik. Pedoman dirancang untuk memastikan teknologi AI digunakan secara etis, transparan, dan tidak mengorbankan integritas jurnalistik di tengah kemajuan teknologi yang pesat.