Waspada : Kasus Kekerasan Seksual pada Anak di Kota Malang Meningkat By Redaksi DeMalangIn BeritaPosted Wed, 26 February 2025 Kasus kekerasan pada anak di Kota Malang meningkat dalam dua tahun terakhir, 40 persen di antaranya berupa kekerasan seksual